Whatsapp adalah salah satu aplikasi perpesanan, yang mana sudah banyak digunakan oleh seluruh masyarakat bahkan di dunia. Bahkan sudah banyak fitur dan juga fungsinya, yang dapat digunakan.
Tapi pernah ngga sih terlintas dipikiran kalian untuk menghapus akun Whatsapp? Tentunya dengan alasan kalian masing-masing.
Pasti pernah dong.
Nah, untuk kamu yang ingin menghapus akun Whatsapp yang dimiliki, ada beberapa ketentuan yang harus kamu lakukan. Berikut ini adalah cara menghapus akun Whatsapp yang dapat di lakukan dengan mudah.
Jika menghapus akun Whatsapp
- Salah satu hal yang harus kamu lakukan, atau bahkan ketentuan yang harus kamu lakukan jika menghapus akun Whatsapp adalah kamu tidak dapat lagi untuk mengambil kembali akses dari akun yang kamu miliki sebelumnya.
- Proses yang akan kamu lakukanini, bahkan tidak akan memengaruhi informasi apapun yang dimiliki oleh pengguna terkait dengan akun yang kamu miliki kepada orang lain.
- Proses yang akan kamu lakukan, membutuhkan waktu beberapa hari seperti 90 hari. Waktu yang akan berjalan untuk menghapus akun ini akan digunakan untuk menghapus data yang tersimpan dan sistem cadangan.
- Informasi yang akan di bagian kepada perusahaan Facebook sebelumnya, akan dihapus secara keseluruhan.
- Jika kamu menghapus akun Whatsapp yang kamu miliki, kamu juga dihapus dari keanggotaan yang kamu miliki di grup Whatsapp, riwayat pesan, menghapus segala info akun dan juga foto profil dan menghapus cadangan Google Drive.
Cara menghapus akun Whatsapp
- Cara menghapus akun Whatsapp yang pertama adalah, dengan membuka aplikasi Whatsapp terlebih dahulu yang kalian miliki.
- Masuklah ke menu setelan.
- lalu pilihlah akun.
- Nantinya kamu akan menemukan pilihan, hapus akun saya.
- Kamu akan diminta untuk memasukkan nomor Whatsapp yang kamu miliki dan berencana akan dihapus. Kamu dapat melihat hal ini pada bagian bawah di profil.
- Nantinya, kamu akan diberikan pertanyaan yang mana berisikan mengenai alasan mengapa kamu ingin menghapus akun Whatsapp yang kamu miliki saat ini. Memang pilihan yang satu ini, adalah salah satu pilihan yang tidak wajib untuk diisi.
- Langkah terakhir yang harus kamu lakukan adalah hapus akun saya. Nantinya kamu akan memiliki beberapa ketentuan yang mana berisikan beberapa ketentuan jika Whatsapp kamu dihapus.
- Setelah kamu berhasil untuk mengikuti beberapa cara untuk menghapus akun tersebut, akun Whatsapp yang kamu miliki akan langsung terhapus setelah 90 hari setelah kamu menjalankan beberapa ketentuan tersebut.
Oiya, kamu juga bisa mendaftarkan kembali akun Whatsapp yang kamu miliki kamu bisa menggunakan nomor yang sama saat kamu memilih untuk menghapus akun Whatsapp kamu.
Itulah cara menghapus akun Whatsapp. Gimana? Mudah kan? kamu juga dapat mengetahui ketentuan apa atau hal apa saja yang akan kamu dapatkan jika menghapus akun Whatsapp yang kamu
Artikel Mantap
Cara Mengetahui Lokasi Seseorang Lewat Whatsapp
Cara Melihat Status Whatsapp Tanpa Ketahuan
Cara Keluar Grup WhatsApp Tanpa Ketahuan